![Oki Setiana Dewi [Instagram/@okisetianadewi]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2023/12/03/87435-oki-setiana-dewi.jpg)
"Beberapa orang bilang 'Oki nekat banget sih ke Mesir' tapi ya bagi saya niatnya menuntut ilmu, tapi mudah-mudahan dapat hasil yang baik," kata sang pendakwah.
"Karena bagi saya itu tanggung jawab yang besar, memberikan ceramah, memberikan informasi kepada jamaah, itu tanggung jawab yang besar dan supaya saya bisa nambah ilmu supaya saya bisa kasih ilmu yang lebih bermanfaat," imbuhnya.