Candaan Kaesang Soal Gibran Kudeta Prabowo di 2029 Bikin Dokter Ini Murka: Omongan Kurang Ajar!

Senin, 16 September 2024 | 14:00 WIB
Candaan Kaesang Soal Gibran Kudeta Prabowo di 2029 Bikin Dokter Ini Murka: Omongan Kurang Ajar!
Potret Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming. [Instagram/prabowo]

"Enteng ya kalo ngomong, Backingan-nya raja Jawa," sindir seorang warganet.

"Ini bukan sekedar guyon biasa. Prediksi ibu Conny tempo hari jangan-jangan bisa terjadi pada pak Prabowo, dimatiin di tengah jalan," curiga warganet lainnya.

"Kita lihat saja dok, apa reaksi pak Prabowo. Apa beliau masih punya herga diri," kata warganet lain.

×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI