“Speed bertemu dengan kreator trans terkenal Lucinta Luna dari Malaysia dan memanggilnya “Baddie” tulis akun tersebut.
Cuitan akun tersebut kini menjadi ramai dikomentari netizen Indonesia di media sosial X hingga membuat nama Lucinta Luna menjadi trending topik di X.
Lucinta Luna

“Baiklah, kalian semua boleh ambil Lucinta Luna, tapi kembalikan Susanti ke Indonesia,” tulis akun @day***
“Enggak apa-apa kok dari Malaysia, kami ikhlaskan Lucinta Luna,” komen akun @wol***
“Bahkan seorang Lucinta Luna aja diklaim Malaysia wkwk,” sambung akun @rila***
“Kalau yang ini diklaim hak cipta nggak apa-apa, kami ikhlas,” komen akun @mift***
Kontributor : Rizka Utami