Halo Firdaus Oiwobo, Ini Lho Perbedaan Gunung dan Bukit

Yazir F Suara.Com
Rabu, 19 Februari 2025 | 15:59 WIB
Halo Firdaus Oiwobo, Ini Lho Perbedaan Gunung dan Bukit
Firdaus Oiwobo, pengacara Razman Arif Nasution ditemui di Pengadilan Negeri Jakarta Utara pada Kamis (6/2/2025). [Suara.com/Rena Pangesti]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Ilustrasi gunung (pixabay.com/kimura2)
Ilustrasi gunung (pixabay.com/kimura2)

Gunung tertinggi di bumi adalah Gunung Everest. Letakknya dii tujuh negara benua Asia, yakni Afganistan, Pakistan, Tiongkok, India, Bhutan, Nepal dan Myanmar dengan ketinggian mencapai 8.850 MDPL.

Di Indonesia, gunung tertinggi adalah Gunung Jayawijaya atau Carstensz yang letaknya di Provinsi Papua. Gunung ini memiliki ketinggian 4.884 MDPL.

2. Bukit

Bukit merupakan bentuk wujud alam yang punya permuaan tanah lebih tinggi dari sekelilingnya. Ketinggiannya relatif lebih rendah dari gunung.

Bukit memiliki ketinggian minimal 300 meter di atas tanah sekitar. Ada juga yang menyebut ketinggian bukit di bawah ketinggian 1.000 MDPL.

Ilustrasi bukit di India.[Unsplash/Sreehari Devadas]
Ilustrasi bukit di India.[Unsplash/Sreehari Devadas]

Di Indonesia, ada banyak bukit yang tersebar. Bukti tersebut antara lain Bukit Cinta di Labuan Bajo, Bukit Asah di Bali, Bukit Bintang di Bandung, Bukit Ollon di Toraja, dan lain-lain.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI