Jualan Skincare Pakai Dekor Ala Lamaran Fuji-Verrell Bramasta, Bella Shofie Dihujat: Marketing Lebay

Yazir F Suara.Com
Sabtu, 26 April 2025 | 19:53 WIB
Jualan Skincare Pakai Dekor Ala Lamaran Fuji-Verrell Bramasta, Bella Shofie Dihujat: Marketing Lebay
Bella Shofie. (Instagram/@bellashofie_rigan)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Fadly pernah berkoar-koar bahkan dirinya tak suka jika ada orang yang memanfaatkan Fuji.

"Yang kayak gini berani nggak @fadlyfsl_ Ngoming nggak ada lagi yang manfaatin adek gue". Kasian si @fuji_an Dimamfaatin banyak orang," komentar netizen.

"Menunggu abangnya speak up ini," komentar netizen.

Netizen menunggu sikap tegas Fadly karena saat Fuji dekat dengan Aisar Khaled, dia sempat membuat sindiran kalau ada yang memanfaatkan nama adiknya.

Banyak pendukung Aisar yang sakit hati dengan perkataan Fadly hingga sekarang belum bisa move on.

Fans militan Fuji bahkan mengaku malu dengan apa yang dilakukan Bella Shofie.

"Aku lihat malu jujur sebagai fans fuji malah kasihan fuji pasti tambah dihujat, ya Allah norak banget sih kasihan fuji," komentar netizen.

Ada juga netizen yang membela Bella Shofie yang terkesan berlebihan sebagai pendukung Verfu.

"Mimi bela ini bukan berlebihan loh kan dia selalu bilang dia sangat sayang sama Fuji, bagi Mimi Fuji itu anak baik anak keberuntungan, Mimi akan support luar biasa kalau menyangkut tentang kebahagiaan Fuji, kalau Mimi sudah seperti ini pasti dia mengetahui apa yang kita tidak ketahui (hubungan Fuji dan Verrel) doa yang baik-baik saja," komentar netizen.

Baca Juga: Video Fuji Kencan dengan Verrell Bramasta Viral, Adegan Pegangan Tangan Tuai Sorotan

Sementara itu, tak sedikit netizen yang menyebut jika kalau Fuji dan Verrell memang sudah dikontrak dalam gimmick mereka dekat.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI