Fakta-Fakta Drama Korea Mercy for None, Aksi Balas Dendam 'Berdarah' So Ji Sub

Sumarni Suara.Com
Rabu, 11 Juni 2025 | 08:25 WIB
Fakta-Fakta Drama Korea Mercy for None, Aksi Balas Dendam 'Berdarah' So Ji Sub
Fakta Mercy for None (Instagram/@mbcdrama_now)

Mercy For None merupakan drama cerita kelam tentang Nam Ki Jun (So Ji Sub) yang merancang balas dendam atas kematian adiknya. Adik Nam Ki Jun bernama Nam Gi Seok, diperankan oleh Lee Jun Hyuk.

Kematian Nam Gi Seok jadi penggerak alur cerita utama di drama Mercy For None. Jadi meski kemunculannya hanya sebentar, namun peran Nam Gi Seok sangatlah penting.

Lee Jun Hyuk mengaku dia sendiri yang mau memainkan peran itu. Namun ketika dia membaca webtoon aslinya, malah merasakan tekanan.

“Webtoonnya sangat terkenal dan menyenangkan untuk dibaca. Jadi setelah membacanya, saya merasakan tekanan yang sangat besar,” kata aktor Lee Jun Hyuk.

5. Sinopsis Mercy for None

Mercy for None
Mercy for None

Mercy for None mengisahkan tentang sosok Nam Ki Joon. Di masa lalunya, Nam Ki Joon (Seo Ji Sub) merupakan anggota Bongsan Gang yang dipimpin oleh Gu Bong San (Ahn Kil Kang).

Ki Joon kerap mengalahkan geng lain lewat pertempuran berdarah hingga menjadikan Bongsan Gang sebagai geng paling ditakuti.

Adik Nam Ki Joon, Nam Ki Seok (Lee Jun Hyuk), memilih bergabung dengan Joowoon Gang yang ternyata merupakan musuh dari Bongsan Gang.

Tak mau terlibat pertempuran dengan sang adik, Nam Ki Joon keluar geng dengan mengorbankan memotong tendon achilles kirinya.

Baca Juga: 7 Series Action Thriller Vidio Wajib Ditonton, Tak Kalah Seru dari Drakor!

11 tahun kemudian, Nam Ki Joon hidup dengan damai menjalankan usahanya. Sementara Nam Ki Seok menempati peringkat tertinggi kedua di Joowoon. Namun, tiba-tiba ia meninggal dunia.

Demi mengungkap dan mencari pelaku pembunuh adiknya, Nam Ki Joon kembali ke dunia geng yang sudah ditinggalkan 11 tahun lalu.

Lantas, bagaimana misi Nam Ki Joon?

Untuk cerita lengkapnya, serial ini bisa ditonton di Netflix.

Kontributor : Anistya Yustika

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI