Profil dan Biodata DJ Panda Oppa Lokal yang Mengaku Hamili Erika Carlina

Rabu, 23 Juli 2025 | 10:51 WIB
Profil dan Biodata DJ Panda Oppa Lokal yang Mengaku Hamili Erika Carlina
Visual DJ Panda. (Instagram/djpanda_official)

Suara.com - Nama DJ Panda mendadak menjadi sorotan publik menyusul pengakuannya sebagai pria yang menghamili aktris dan selebgram Erika Carlina.

Pria yang kerap dijuluki "Oppa Lokal" karena visualnya yang disebut mirip aktor Korea ini akhirnya buka suara di tengah simpang siur kabar kehamilan Erika.

Berikut adalah profil dan biodata lengkap DJ Panda yang dirangkum dari berbagai sumber.

Biodata Lengkap DJ Panda

  •     Nama Asli: Giovanni Surya Saputra.
  •     Nama Panggung: DJ Panda, Koko Panda.
  •     Tempat, Tanggal Lahir: Surabaya, 6 Mei 1998.
  •     Usia: 27 tahun (per 2025).
  •     Asal: Surabaya, Jawa Timur.
  • Agama: Belum ada konfirmasi resmi, namun sering terlihat mengenakan kalung salib sehingga banyak yang berasumsi ia menganut agama Kristen atau Katolik.
  •     Profesi: Disc Jockey (DJ).
  •     Manajemen: Prizm Management.
  •     Komunitas Penggemar: Panda Gank.
  •     Media Sosial: Instagram @djpanda_official dan TikTok @djpandaofficial.

Perjalanan Karier di Dunia Musik Elektronik

DJ Panda, atau yang akrab disapa Koko Panda, memulai kariernya dari panggung-panggung lokal di Jawa Timur, tampil di berbagai klub di kota seperti Surabaya, Madiun, dan Kediri.

Namanya mulai dikenal secara nasional setelah video penampilannya yang energik viral di media sosial TikTok.

Visualnya yang dinilai menawan dan mirip aktor Korea membuatnya mendapat julukan "Oppa Lokal" dari para penggemarnya.

Kini, ia bernaung di bawah Prizm Management dan tidak hanya aktif sebagai penampil, tetapi juga mengajar di Prizm DJ School.

Baca Juga: Dua Wanita, Dua Strategi: Cara Erika & Nathalie Hadapi Badai yang Beda Jauh

Sebagai musisi, DJ Panda telah merilis beberapa karya lagu di platform digital, antara lain “Feel Like,” “Break Down,” dan “We Own the Night”.

Kontroversi Kehamilan Erika Carlina

Publik dihebohkan oleh pengakuan Erika Carlina yang hamil di luar nikah.

Nama DJ Panda pun terseret setelah ia secara terbuka mengakui bahwa dirinya adalah ayah biologis dari janin yang dikandung Erika.

Melalui unggahan di akun media sosialnya, DJ Panda menceritakan kronologi hubungannya dengan Erika.

Ia mengaku perkenalan mereka berawal dari siaran langsung di TikTok yang berlanjut ke pertemuan pada November 2024.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI