Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa

Sumarni Suara.Com
Kamis, 23 Oktober 2025 | 07:51 WIB
Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa. (Instagram/hamishdw)

Suara.com - Rumah tangga Raisa dan Hamish Daud tengah diterpa isu tak sedap. Pernikahan yang dibina sejak tahun 2017 ini kabarnya retak dan di ambang perpisahan.

Isu itu semakin memanas usai beredar kabar bahwa Raisa telah resmi menggugat cerai Hamish Daud.

Kabar itu pertama kali disebarkan oleh akun gosip @pembasmi.kehaluan.reall pada Rabu (22/10/2025). 

Tak lama kemudian muncul berbagai spekulasi publik tentang masalah rumah tangga Raisa dan Hamish Daud.

Yuk, simak dulu ulasan fakta perceraian Raisa dan Hamish Daud berikut ini.

1. Unggahan yang memicu spekulasi

Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa.
Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa.

Spekulasi bermula ketika akun gosip @dunianeti membagikan ulang foto pernikahan Raisa dan Hamish dengan lagu latar ‘Usai di Sini’. 

Seperti diketahui lagu milik Raisa itu dikenal memiliki nuansa perpisahan yang kental.

Banyak netizen menilai hal itu sebagai sinyal bahwa hubungan keduanya sedang retak.

Baca Juga: Raisa Sempat Hibur Tasya Farasya yang Galau karena Cerai, Ternyata Saling Support?

2. Foto-foto bersama dihapus

Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa.
Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa.

Kecurigaan publik makin menguat ketika Raisa terlihat menghapus sejumlah foto kebersamaan dengan Hamish dari akun Instagram-nya. 

Hamish pun diketahui melakukan hal serupa, termasuk menghapus unggahan perayaan ulang tahun pernikahan mereka. 

Aksi Raisa dan Hamish yang menghapus foto kebersamaan pun semakin membuat warganet yakin ada masalah serius dalam rumah tangga mereka.

3. Jarang tampil bersama

Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa.
Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa.

Sepanjang 2025, Raisa beberapa kali terlihat menghadiri acara penting tanpa ditemani sang suami. 

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI