Suara Bedu Bergetar Saat Bacakan Ikrar Talak, Akui Khawatirkan Masa Depan Mantan Istri

Selasa, 09 Desember 2025 | 20:15 WIB
Suara Bedu Bergetar Saat Bacakan Ikrar Talak, Akui Khawatirkan Masa Depan Mantan Istri
Bedu ditemui di Pengadilan Agama Jakarta Selatan pada Selasa, 9 Desember 2025. [Suara.com/Rena Pangesti]
Baca 10 detik
  • Komedian Bedu Tohar resmi mengakhiri pernikahan dengan Irma Kartika Anggreani melalui ikrar talak di PA Jakarta Selatan, Selasa (9/12/2025).
  • Bedu khawatir mantan istri menyimpang dari perilaku baik pasca perceraian, mengingat fenomena selebriti lain.
  • Bedu berkomitmen menafkahi mantan istri sampai ia menikah lagi, meskipun tahun 2025 penuh ujian berat.

Tidak hanya perceraian, ia juga harus menelan pil pahit berupa hinaan dan caci maki dari berbagai pihak.

"Banyak ujian yang aku hadapi gitu kan. Bahkan aku dihina, aku dicaci maki dalam tahun-tahun ini aku juga mendapatkan situasi itu," pungkas Bedu mencoba tegar.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI