Profil Lucky Element, Meninggal Dunia di Usia 49 Tahun

Yazir F Suara.Com
Senin, 26 Januari 2026 | 09:22 WIB
Profil Lucky Element, Meninggal Dunia di Usia 49 Tahun
Profil Lucky Widja, vokalis Element yang meninggal di usia 49 tahun (Instagram/luckywidja)

Riwayat Penyakit

Kesuksesan Lucky di bidang musik selama bertahun-tahun tidak selaras dengan kondisi kesehatannya yang semakin menurun.

Pada 2022, vokalis tersebut didiagnosis mengidap tuberkulosis ginjal.

Penyakit tersebut membuat kondisi fisik Lucky menjadi jauh lebih kurus karena mengalami penurunan berat badan yang cukup drastis.

Melansir YouTube Ferdy Element, Lucky sempat mengungkapkan bahwa penyakitnya itu menyebabkan dirinya sering pingsan.

Ia bahkan harus bolak-balik ke rumah sakit akibat kondisinya tersebut.

Berdasarkan hasil pemeriksaan dokter, kondisi ginjal Lucky ternyata sudah sangat parah, di mana satu ginjal mengecil, dan satunya bengkak.

Hingga beberapa tahun terakhir setelah didiagnosis penyakit tersebut, Lucky rutin mengonsumsi obat dan ke rumah sakit.

Hingga akhirnya pada Minggu (25/1/2026) malam, Lucky Widja dinyatakan meninggal dunia.

Baca Juga: Kabar Duka, Lucky Element Meninggal Dunia

Ia meninggalkan seorang istri, Aleima Sharuna, dan seorang putra bernama Alzion Vardhana Wijadiputra.

Kontributor : Rizka Utami

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

REKOMENDASI

TERKINI