Pakar: Medsos Kian Beri Pengaruh Negatif Orangtua Pilih Nama Anak

Rabu, 27 Februari 2019 | 14:47 WIB
Pakar: Medsos Kian Beri Pengaruh Negatif Orangtua Pilih Nama Anak
Ilustrasi nama anak. [Shutterstock]

Suara.com - Pakar: Medsos Kian Beri Pengaruh Negatif Orangtua Pilih Nama Anak.

Menurut seorang pakar nama anak asal Inggris bernama Sherri Suzanne, orangtua zaman sekarang telah memilih nama dengan cara berbeda.

Kata Sherri, orangtua tak hanya memilih nama lengkap anak, tetapi juga nama panggilan yang nyentrik jikalau digunakan di media sosial.

Di Inggris, nama yang tengah populer adalah Bentley, Paisley dan Hartley, atau nama-nama yang menyimpang dari pakem tradisional.

Sementara di Indonesia, nama anak yang tengah populer adalah nama-nama dengan ejaan yang sulit atau nama yang diambil dari Bahasa Indonesia baku seperti Senja, Kala, atau Pijar.

Meski hal tersebut tengah menjadi tren, Sherri juga mengungkapkan adanya kekhawatiran.

Ia takut orangtua akan memberi nama yang lebih tidak jelas yang dikemudian hari, akan mereka sesali karena menyebabkan masalah pada anak mereka sendiri.

"Dalam upaya untuk mengekspresikan individualitas, yang terbaik adalah tidak membuat ejaan yang kabur dan berbelit-belit. Jangan pilih nama yang dapat diejek, permainan kata-kata, sajak, atau frasa yang memiliki asosiasi negatif yang kuat," kata Sherri.

Baca Juga: Kemenpan-RB dan Australia Tingkatkan Kerja Sama Pengelolaan SDM

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI