Dialami Lionel Messi, Berikut Alasan Lain Orang Tidak Mau Pergi ke Psikolog

Senin, 04 Januari 2021 | 21:23 WIB
Dialami Lionel Messi, Berikut Alasan Lain Orang Tidak Mau Pergi ke Psikolog
Kapten Timnas Argentina Lionel Messi melakukan pemanasan jelang pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2022 kontra Paraguay pada 12 November 2020. [AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Namun terkadang, investasi dalam terapi dapat mencegah masalah yang jauh lebih mengeluarkan biaya tinggi dan memengaruhi kehidupan masa depan.

Ilustrasi konsultasi kesehatan
Ilustrasi konsultasi dengan psikolog (Shutterstock)

3. Tidak punya waktu

"Jika Anda memiliki jenis masalah yang tidak pernah hilang, meluangkan beberapa jam untuk mengatasi (masalahnya) sekarang mungkin justru menghemat waktu, uang dan sakit hati, pada akhirnya," sambung Soeiro.

4. Pernah menemui psikolog dan tidak efektif

Psikolog juga manusia yang masing-masing memiliki kepribadian uniknya. Ketidakberhasilan di masa lampau tidak menentukan terapi di waktu lainnya.

5. Merasa aneh membicarakan masalah pribadi dengan orang asing

Terapi atau peran psikolog bersifat pribadi dan profesional. Aliansi yang dibentuk dengan psikolog merupakan faktor penting dalam pengobatan.

Umumnya, psikolog secara terampil akan membuat pasiennya nyaman dan mereka tidak ingin dianggap sebagai orang asing yang suka menghakimi.

Baca Juga: Bisakah Resolusi Tahun Baru Jadi Sumber Kebahagiaan? Ini Jawaban Psikolog

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI