6 Penyakit Ini Pernah Ditetapkan Sebagai KLB, Kenapa Gagal Ginjal Akut Belum?

Farah Nabilla Suara.Com
Rabu, 26 Oktober 2022 | 13:44 WIB
6 Penyakit Ini Pernah Ditetapkan Sebagai KLB, Kenapa Gagal Ginjal Akut Belum?
Ilustrasi gagal ginjal akut. (Freepik)

5. Difteri

Wabah difteri pernah menyerang Indonesia pada tahun 1990 lalu. Namun, penyakit akibat infeksi ini muncul kembali di Jawa Timur pada tahun 2009 lalu. Difteri pun menginfeksi banyak orang dan merambah ke daerah lain seperti DKI Jakarta dan Jawa Barat.

6. Covid-19

Covid-19 juga termasuk dalam Kejadian Luar Biasa karena termasuk dalam pandemi yang diumumkan oleh WHO pada akhir 2019 lalu. Di Indonesia sendiri, Covid-19 pertama kali terdeteksi dari warga Depok yang diduga terinfeksi usai melakukan kunjungan ke luar negeri. Berbagai program pun dijalankan pemerintah untuk menanggulangi pandemi yang masih berlangsung hingga saat ini.

Kontributor : Dea Nabila

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI