Melansir Hello Sehat, stretching sendiri perlu dilakukan setelah berolahraga sebagai upaya pendinginan. Itu akan membantu otot menjadi lebih rileks setelah berkontraksi terlalu lama saat berolahraga.
4. Menu makanan sehat

Gaya hidup sehat tentu bukan hanya soal rajin berolahraha. Asupan makanan juga perlu diperhatikan.
Sarapan sehat dengan menu smoothie bowl seperti Jennifer Bachdim kayaknya menarik juga, ya. Bikin menu sehat ini di rumah, yuk!
5. Body goals

Bentuk tubuh Jennifer Bachdim terlihat begitu seksi dan ideal. Namun, perlu diingat bahwa dia tidak mendapatkannya secara instan.
Jika kamu ingin punya body goals seperti istri Irfan Bachdim ini, tentu harus disiplin menjalankan gaya hidup sehat juga. Setuju?