5. Taurus
Kamu kesulitan untuk mengambil keputusan hari ini. Akibatnya, ada beberapa hal yang tertunda. Atasi dengan bersikap fleksibel dan jangan terlalu perfeksionis.
6. Gemini
Seseorang sedang PDKT denganmu, tapi tiba-tiba mereka berhenti. Jangan panik, dia hanya sedang memikirkan langkah selanjutnya. Kamu akan mendapat kejutan darinya.
7. Cancer
Ada banyak ketidakpastian di akhir tahun ini. Kamu butuh dukungan dari teman dan keluarga. Ambil waktu untuk istirahat sejenak dari rutinitas harian.
8. Leo
Dua orang dalam hidupmu terasa cocok bersama. Kamu pun tergoda untuk menjodohkan mereka. Jangan ragu, hal ini juga bisa menguntungkan bagimu.

9. Virgo
Baca Juga: Sambut Tahun Baru, Ini 5 Zodiak yang Bakal Sukses di 2021
Fokus pada pekerjaan memang hal baik, tapi jangan sampai kamu melupakan kehidupan asmara. Dia juga butuh kepastian bahwa kamu masih menyukainya.