Belanja Bahan Masak Rp150 Ribu untuk Seminggu, Warganet Nyaris Tak Percaya

Minggu, 11 April 2021 | 12:40 WIB
Belanja Bahan Masak Rp150 Ribu untuk Seminggu, Warganet Nyaris Tak Percaya
Ilustrasi Sayur dan Buah (Pixabay)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Aku yang tinggal di Kalimantan habis Rp100 ribu sekali masak menangis melihat ini," komentar seorang warganet.

Warganet lainnya juga turut mengomentari hal ini. "Nggak berlaku buat yang satu rumah isinya segambreng," ujar warganet ini.

"Kalo yang makan satu orang ya bisa," tulis warganet lainnya di kolom komentar.

Sementara itu, hingga Minggu (11/4/2021), video ini sudah ditonton lebih dari 1 juta kali di TikTok.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI