
Penting untuk diingat, kamu hanya boleh menambahkan pemutih pada kolam yang tidak memiliki ikan serta tanaman, ya.
Itulah tadi beberapa cara basmi nyamuk di rumah. Pastikan untuk selalu menjaga kebersihan rumah dan sekitarnya. Singkirkan pula wadah atau tempat yang bisa menampung genangan air agar nyamuk tidak bisa berkembang biak.
Kontributor : Rishna Maulina Pratama