5 Kota Hits yang Wajib Dikunjungi Saat Berlibur Keliling Pulau Jawa

Selasa, 23 November 2021 | 15:25 WIB
5 Kota Hits yang Wajib Dikunjungi Saat Berlibur Keliling Pulau Jawa
Candi Prambanan Yogyakarta. (Envato)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Terakhir, kota hits selanjutnya yang bisa dikunjungi di Pulau Jawa adalah Banyuwangi. Dalam beberapa tahun belakangan, Banyuwangi menjadi salah satu destinasi hits yang mulai banyak dikunjungi wisatawan ketika berlibur ke Jawa Timur.

Hal ini tak terlepas dari mempesonanya tempat wisata yang disuguhkan di Banyuwangi. Di sini, kamu bisa mengunjungi Kawah Ijen yang pemandanganya bisa menghipnotis siapa pun yang datang berkunjung.

Jangan lupa juga untuk mampir ke Taman Nasional Baluran. Taman Nasional yang dijuluki "Africa van Java" ini menyuguhkan hamparan savana yang tak kalah indahnya. Ada pula Pantai Pulau Merah, Dialoog Banyuwangi, hingga Pantai Plengkung yang juga wajib kamu singgahi saat berlibur ke Banyuwangi.

Itu dia lima kota hits yang bisa kamu eksplorasi saat berlibur ke Pulau Jawa. Yuk, buruan pesan rental mobilnya via Traveloka Lifestyle Superapp untuk kemudahan perjalanan. Jadi, kota mana yang akan kamu kunjungi pertama kali?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI