Mengenal Orbiting yang Kerap Dilakukan Mantan Pacar, Hati-Hati dan Pahami Dampaknya Jika Berlebihan

Arendya Nariswari Suara.Com
Minggu, 20 Maret 2022 | 09:26 WIB
Mengenal Orbiting yang Kerap Dilakukan Mantan Pacar, Hati-Hati dan Pahami Dampaknya Jika Berlebihan
Photo by Alex Green from Pexels

Cara Menghentikan Orbiting

Jika Anda merupakan pihak yang masih suka menghubungi mantan melalui media sosial, padahal perpisahan kalian tidak baik-baik saja, sebaiknya segera keluar dari sana secepatnya.

Tidak ada salahnya untuk berhenti berteman di media sosial. Apalagi jika kamu merasa terluka ketika melihat unggahannya di media sosial sedang bersenang-senang.

Sementara itu, jika kamu merupakan korban dari seorang orbiting dan merasa benar-benar terganggu, tidak ada salahnya untuk memblokirnya dari media sosial.

Cobalah untuk tidak mudah terpancing dengan kehadiran mereka. Namun, karena akan lebih sulit mengendalikan orang lain, batasilah diri Anda sendiri. Salah satunya dengan menggunakan fitur block atau mute yang telah disediakan di berbagai aplikasi media sosial.

Kontributor : Hillary Sekar Pawestri

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI