Di sisi lain, kue berbahan dasar margarin memiliki tekstur lebih kokoh, kuat, dan crunchy. Sayangnya, margarin kurang mampu memberikan aroma pada kue.
Itulah empat perbedaan mentega dan margarin. Meskipun sekilas terlihat sama, mentega dan margarin ternyata betul-betul merupakan dua jenis bahan yang berbeda. Nah, kalau Hopers lebih sering menggunakan margarin atau mentega, nih?