Daftar Olahan Kentang Mudah dan Enak ala Anak Kos, Dijamin Murah Meriah

Arendya Nariswari Suara.Com
Sabtu, 25 Juni 2022 | 14:25 WIB
Daftar Olahan Kentang Mudah dan Enak ala Anak Kos, Dijamin Murah Meriah
Sajian kroket kentang (Pixabay/May_hokkaido)
  1. Campur semua bahan utama menjadi satu adonan. Setelah itu pipihkan lalu masukkan telur puyuh yang sudah direbus.
  2. Setelah itu, balurkan adonan kroket kentang dengan cara mencelupkan ke kocokan putih telur, laly ke tepung panir. Pastikan semua bagian kroket tertutup sempurna.
  3. Selanjutnya, goreng kroket dengan minyak panas sampai berwarna kuning keemasan
  4. Kroket kentang telur puyuh siap disajikan

Kontributor : Hillary Sekar Pawestri

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI