Kiyowo Artinya Apa? Sering Dipakai untuk Menyebut Hal Lucu dan Menggemaskan

Sabtu, 16 Juli 2022 | 20:00 WIB
Kiyowo Artinya Apa? Sering Dipakai untuk Menyebut Hal Lucu dan Menggemaskan
Drama Korea ‘Weird Lawyer Woo Young Woo’ (Extraordinary Attorney Woo/Newsis)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Contoh penggunaan gwiyeopseumnida:

  • I gasuga gwiyeopseumnida: Penyanyi itu lucu!

Gwiyeowoyo

Jika ingin memuji imut orang yang lebih tua, gunakanlah kata gwiyeowoyo. Ungkapan ini juga kerap diberikan pada bayi seseorang supaya terdengar lebih sopan, meskipun gwiyeowoyo tidak seformal gwiyeopseumnida.

Contoh penggunaan gwiyeowoyo

  • Gangajiga neomu gwiyeowoyo: Anak anjing itu sangat lucu

Istilah Happy Kiyowo

Beberapa dari kamu mungkin sudah tidak asing dengan ungkapan happy kiyowo yang kerap menghiasi media sosial. Gabungan kata ini merupakan kalimat gaul yang kerap digunakan anak muda ketika tetap memilih tampil ceria ketika keadaan sebenarnya menyedihkan.

Kontributor : Hillary Sekar Pawestri

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI