Apa Itu Sunday Scaries? Begini Cara Mengatasi Perasaan Gelisah di Hari Minggu

Minggu, 19 Februari 2023 | 17:54 WIB
Apa Itu Sunday Scaries? Begini Cara Mengatasi Perasaan Gelisah di Hari Minggu
Ilustrasi stres karena sunday scaries (Freepik/rawpixel)

2. Cari interaksi sosial

Khususnya bagi Anda yang masih menjalankan WFH, penting untuk menyempatkan diri keluar dan memulai interaksi sosial. Sebab, bekerja selama lima hari dan hanya berkomunikasi secara virtual sering kali membuat kesepian.

Oleh karenanya, saat hari libur tiba sempatkanlah untuk bertemu dengan teman-teman atau sekedar menghirup udara bebas.

3. Lupakan multitasking

Mengingat beban kerja yang akan dijalani di hari Senin sering kali membuat seseorang memilih untuk bekerja pada hari Minggu.

Sebenarnya, jika Anda melakukannya dengan senang hati, tentu saja ini bukanlah hal yang perlu dikhawatirkan. Namun kalau tindakan ini justru semakin membuat cemas, sebaiknya segera hentikan.

Itulah sedikit penjelasan tentang apa itu sunday scaries dan cara mengatasinya. Semoga bermanfaat!

Kontributor : Hillary Sekar Pawestri

Baca Juga: 5 Pengakuan Mengejutkan Mongol Stres Soal Seks, Pernah Ikut Ritual Pesta Seks

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI