Orang yang mengalami tekanan batin dalam sebuah hubungan biasanya memiliki berbagai tanda di antaranya:
1. Rasa tidak nyaman
Mereka yang alami tekanan batin dalam hubungan biasanya akan merasa lelah saat menjalaninya. Hal ini membuat mereka merasa tidak nyaman ketika berada dengan pasangan. Bahkan, mereka akan terlihat gelisah.
2. Merasa lelah terus-menerus
Tanda tekanan batin dalam hubungan lainnya yaitu merasa lelah terus-menerus. Biasanya, mereka akan merasa stres karena masalah dalam pernikahannya yang tak juga terselesaikan. Akhirnya, mereka merasa kewalahan dan menjadi lelah menjalaninya.
3. Kurangnya motivasi
Tanda lainnya seseorang alami tekanan batin yaitu tidak adanya motivasi dalam dirinya. Mereka tidak memiliki motivasi untuk membuat hubungan tersebut kembali bekerja.
4. Lebih suka menyendiri
Ketika memiliki pasangan, biasanya ada keinginan untuk menghabiskan waktu bersama. Namun, mereka yang alami tekanan batin, akan memilih menyendiri. Hal ini dilakukan untuk menghilangkan stres dalam dirinya.
Baca Juga: Pernah Dampingi Aldila Jelita Saat Sakit, Indra Bekti Buat Melaney Ricardo Tahan Haru
5. Merasa kebutuhannya tidak terpenuhi