3. Gemini
Selama ini, Gemini dikenal sebagai sosok yang mudah bergaul dan selalu suka bertemu pengalaman baru.
Rupanya, sifat tersebut sejalan dengan hasrat tersembunyi mereka yaitu memiliki variasi dalam hidup sehingga tidak merasa bosan.
4. Cancer
Dengan elemen air yang dimilikinya, Cancer sangat menjaga keamanan emosional dan hubungan yang dekat dengan sekitarnya.
Bahkan, keinginan tersembunyi zodiak satu ini adalah menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman. Mereka ingin memiliki keamanan dari berbagai aspek, termasuk spiritual.
5. Leo
Hasrat tersembunyi zodiak Leo adalah mendapatkan puja-puji dan rasa cinta dari orang-orang di sekitarnya.
Sebab, dengan elemen api yang dimilikinya, Leo memang punya kecenderungan menyukai perhatian dan kekaguman.
Baca Juga: 6 Zodiak Paling Sering Apes soal Asmara, Langganan Cinta Bertepuk Sebelah Tangan
6. Virgo