Warna Pembawa Sial untuk 12 Zodiak di Tahun 2023, Bisa Bikin Apes!

Selasa, 27 Desember 2022 | 09:15 WIB
Warna Pembawa Sial untuk 12 Zodiak di Tahun 2023, Bisa Bikin Apes!
Ilustrasi perempuan mengenakan gaun hitam. (Pixabay/Vijay Hu)

Suara.com - Banyak orang membaca peruntungan melalui sebuah warna. Mereka percaya ini akan sangat menentukan bagaimana Anda berpakaian sehari-hari atau menambahkan aksesoris di dalam rumah Anda. Selain warna keberuntungan, ada juga warna pembawa sial.

Ada warna-warna yang dianggap kurang pas untuk situasi tertentu. Beberapa warna itu sebaiknya dihindari untuk mencegah kesialan.

Warna-warna yang perlu dihindari bisa dilihat berdasarkan zodiak. Dilansir dari laman Yearly Horoscope, berikut daftar zodiak dengan warna sialnya.

Aries

Hitam menjadi warna yang sebaiknya dihindari seorang Aries. Warna ini akan membawa dampak negatif pada perasaan mereka.

Penggunaan pakaian berwarna hitam secara berlebih akan membuat tahun 2023 Aries diisi dengan penuh kebencian. Sebagai pengganti, Anda bisa menggunakan warna abu-abu.

Taurus

Dengan sifatnya yang membumi, praktis, namun sedikit sensitif, Taurus membutuhkan warna yang memberikan energi, tapi tidak dengan merah.

Warna ini terlalu mencolok dan mungkin mengguncang mereka. Sebagai pengganti, Anda bisa memakai warna biru dongker, coklat, atau krem.

Baca Juga: 5 Zodiak Terkenal Kecanduan Seks, Gampang Banget Terangsang

Gemini

Warna-warna cerah seperti merah dan oranye dapat membangkitkan gairah pemilik zodiak Gemini. Namun pada saat yang sama, warna ini juga akan membuat khawatir dan mengganggu.

Jadi, akan lebih jika dihindari saja. Semenara itu, pilihlah warna biru tua yang akan memberi perasaan damai.

Cancer

Di tahun 2023, kuning dan hitam tidak akan membawa keberuntungan bagi zodiak Cancer. Oleh karena itu, hindari menggunakan pakaian atau mendekorasi rumah dengan warna dominan tersebut.

Kuning akan membuat Cancer bersikap negatif dan berpikiran pesimis. Kondisi tersebut akan didorong dengan warna hitam.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI