Ini Sumber Kekayaan Gus Kautsar, Nikahkan Anaknya yang Masih 18 Tahun dengan Gus Sunny

Minggu, 21 Januari 2024 | 08:27 WIB
Ini Sumber Kekayaan Gus Kautsar, Nikahkan Anaknya yang Masih 18 Tahun dengan Gus Sunny
Profil Gus Kautsar - (Instagram/@muhibbin.guskautsar)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Gus Kautsar tercatat sebagai salah seorang anggota PWNU Jawa Timur. Namanya dikenal luas sebagai seorang alim ulama yang menjadi panutan banyak orang, terutama di area Jawa Timur. 

Sebagai seorang pendakwah, Gus Kautsar sering diundang dalam acara pengajian dan tausiyah oleh para jemaahnya. Namun sayangnya hingga saat ini tidak ada informasi pasti berapa biaya mengundang Gus Kautsar.

Kontributor : Trias Rohmadoni

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI