Antusias Menyambut Hari Lebaran, Irish Bella Ajari Anak Cara Bedakan Nominal Uang

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Kamis, 28 Maret 2024 | 19:16 WIB
Antusias Menyambut Hari Lebaran, Irish Bella Ajari Anak Cara Bedakan Nominal Uang
Irish Bella [Instagram/@_irishbella_]

Suara.com - Mendekati Hari Raya Idulfitri atau Lebaran, aktris Irish Bella memilih untuk mulai mengajarkan anaknya cara menerima Tunjangan Hari Raya (THR).

Seperti yang diketahui, THR menjadi salah satu tradisi yang identik pada hari Lebaran. Biasanya para anggota keluarga yang sudah berpenghasilan akan memberikan THR pada anak-anak.

Nominal uang THR itu pun beragam, biasanya disesuaikan dengan kemampuan di pemberi.

Dalam video yang diunggah di Instagram Story belum lama ini, terlihat Irish Bella terlihat mengajari anaknya membedakan nominal uang.

Pada tangan kanan, ia memegang selembar uang Rp100 ribu sedangkan di tangan kiri ada uang Rp10 ribu. Ia lantas menanyakan kepada putrinya uang mana yang akan ia pilih.

"Mau yang mana?" kata Irish Bella.

Irish Bella (instagram.com/_irishbella_)
Irish Bella (instagram.com/_irishbella_)

Rupanya sang anak sudah bisa membedakan. Dari yang awalnya menunjuk uang Rp10 ribu, putri Irish Bella langsung mengambil uang yang ada di tangan kanan, di mana nominalnya lebih besar.

Mantan istri Ammar Zoni itu pun agak tak menyangka putrinya sudah tahu mana uang yang nilainya lebih besar. "Dia nggak mau yang ini (uang Rp10 ribu)," kata Irish Bella.

Tak cuma membedakan nominal uang, Irish Bella juga mengajarkan anaknya sopan santun. Sebab Irish Bella juga melatih sang anak agar tidak lupa berterima kasih dengan mencium tangan orang yang sudah memberikan THR.

Baca Juga: Anak Baru Genap Setahun, Istri Ello Hamil Lagi

Tapi tak berhenti di situ saja, Irish Bella juga mengajarkan putrinya untuk menyetorkan uang THR yang sudah didapat kepadanya.

"Latihan setor uang ke mommy," tulis Irish Bella lagi.

Ia akan menyimpan dengan baik uang THR anak-anaknya di waktu Lebaran, karena anak kecil biasanya belum bisa menyimpan uangnya sendiri dengan benar.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI