"Sabar ya dad," celetuk warganet.
"Sedih caption-nya dad," tulis warganet.
Sebelumnya, Atta Halilintar sempat digunjing setelah mengunggah ulang tuduhan Vanessa Angel hamil duluan. Kendati demikian, suami Aurel Hermansyah itu hanya ingin menanggapi hatters Vanessa Angel dan membela mendiang temannya.
"Alfatihah buat kak Vanessa. Kak Vanessa orang baik dan temen saya. Doakan yang terbaik ya buat kak Vanes, pak Haji, oma, Gala dan kak Fuji. Biar kak Vanes tenang," tulis Atta Halilintar.