Rekomendasi Produk Skincare Kekinian Terbaik yang Kerap Viral di TikTok

Jum'at, 16 Mei 2025 | 19:21 WIB
Rekomendasi Produk Skincare Kekinian Terbaik yang Kerap Viral di TikTok
Skincare Kekinian Terbaik yang Kerap Viral di TikTok [Pinterest]

2.     Glad2Glow

Produk Skincare selanjutnya yang tak kalah populer dengan Skintific adalah merk Glad2Glow (G2G).

Produk ini tengah naik daun, lantaran menawarkan produk untuk memenuhi berbagai kebutuhan kulit tentunya dengan harga terjangkau.

G2G menawarkan 5 paket Skincare, diantaranya yaitu Glowing Set, Retinol Set, Barrier set, Dark Spot set dan Acne Set. Paket Skincare G2G ini dibandrol dari harga Rp 150.000 – Rp 400.000.

Paket Glowing set ditujukan untuk kalian yang menginginkan kulit cerah dan segar. Dalam paket ini terdapat Pomegranate Niacinamide Brightening Moisturizer, Pomegranate Niacinamide Power Bright Serum, Centella Salicylic Acid Acne Gel Cleanser, Propolis Hyaluronic Acid Barrier Essence Toner dan Mugwort Salicylic Acid Acne Clay Stick.

Paket Retinol set terdiri dari Centella Salicylic Acid Acne Gel Cleanser, Propolis Hyaluronic Acid Barrier Essence Toner, Brightening Clay Stick, Peach Retinol Moisturizer dan Peach Serum.

Paket Barrier Set terdiri dari Blueberry Ceramide Moisturizer, Pomegranate Niacinamide Power Bright Serum, Centella Salicylic Acid Acne Gel Cleanser, Propolis Hyaluronic Acid Barrier Essence Toner dan Mugwort Salicylic Acid Acne Clay Stick.

Paket Dark Spot Set terdiri dari Yuja Symwhite 377 Dark Spot Moisturizer, Yuja Symwhite 377 Dark Spot Serum, Centella Salicylic Acid Acne Gel Cleanser, Propolis Hyaluronic Acid Barrier Essence Toner, dan Mugwort Salicylic Acid Acne Clay Stick.

Paket Acne Set terdiri dari Centella Allantoin Soothing Gel Moisturizer, Centella Salicylic Acid Acne Serum, Centella Salicylic Acid Acne Gel Cleanser, Centella Ceramide Soothing Acne Cica Toner dan Mugwort Salicylic Acid Acne Clay Stick.

Baca Juga: Apakah Pakai Sunscreen Wajib 2 Jari? Ini Penjelasan Ahli, Jangan Salah Lagi!

3.     Somethinc

Paket Skincare Somethinc Calm Down terdiri dari 4 produk, yaitu cleanser, toner, serum dan moisturizer. Paket ini dibandrol mulai dari harga Rp 100 ribuan saja.

Sementara untuk paket lengkap Calm Down dibandrol mulai dari Rp 200 ribuan. Kalian sudah mendapatkan Micellar Water, Cleanser, Cover Cream, Serum dan Toner.

Somethinc juga menyediakan berbagai macam paket skincare, menyesuaikan keluhan kulit wajah kalian. Diantaranya yaitu Paket Glowing/whitening, Acne/Komedo, Acne/Barrier dan Anti-Aging.

4.     Whitelab

Whitelab semakin populer sejak menggandeng Oh Sehun EXO sebagai brand ambassador. Merk lokal Whitelab ini menawarkan skincare yang membuat kulit lebih cerah.

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI