Musim Menikah Tiba! Ini 5 Tren Cincin Pernikahan 2025 Pengikat Janji Pengantin

Farah Nabilla Suara.Com
Selasa, 27 Mei 2025 | 12:31 WIB
Musim Menikah Tiba! Ini 5 Tren Cincin Pernikahan 2025 Pengikat Janji Pengantin
Ilustrasi cincin pernikahan (Dok. Kimfook Jewelry)

Cincin-cincin ini umumnya memiliki desain geometris sederhana, tidak terlalu feminin maupun maskulin, dan terbuat dari material tahan lama seperti platinum atau titanium.

5. Bahan Alternatif: Emas Daur Ulang hingga Kayu

Tren Cincin Pernikahan 2025 [Instagram/ Contrast Art Salatiga]
Tren Cincin Pernikahan 2025 [Instagram/ Contrast Art Salatiga]


Tren berkelanjutan atau sustainability juga ikut memengaruhi pilihan cincin kawin. Pasangan masa kini lebih sadar akan jejak lingkungan dari setiap keputusan konsumsi mereka, termasuk soal perhiasan.

Bahan-bahan alternatif seperti emas daur ulang, kayu eksotis, atau bahkan kombinasi resin dan logam kini mulai dilirik. Meski terdengar tak biasa, cincin dengan material ini justru memberikan karakter yang unik dan artistik.

Tips Memilih Cincin Pernikahan yang Tepat

Sebelum memutuskan cincin mana yang akan kamu pilih, pastikan kamu dan pasangan sudah berdiskusi soal gaya, anggaran, dan kenyamanan. Lakukan pencarian sejak jauh-jauh hari dan jangan ragu untuk berkonsultasi langsung dengan desainer perhiasan.

Cincin pernikahan bukan soal mengikuti tren semata, tapi tentang menemukan simbol yang paling merepresentasikan cinta dan perjalanan kalian. Dan di musim menikah 2025 ini, pilihannya makin beragam dan penuh inspirasi.

Selamat memilih cincin dan mempersiapkan hari bahagiamu!

Baca Juga: Awas! Psikolog Ungkap Bahaya Pernikahan Dini, Ancam Kesehatan Mental Pasutri Muda

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI