5 Rekomendasi Skincare Merek Terkenal untuk Pelajar dan Mahasiswa, Harga Murah dan Wajah Sehat!

Riki Chandra Suara.Com
Selasa, 03 Juni 2025 | 17:57 WIB
5 Rekomendasi Skincare Merek Terkenal untuk Pelajar dan Mahasiswa, Harga Murah dan Wajah Sehat!
Ilustrasi skincare. [Dok. Antara]

Gel ini dioleskan langsung pada jerawat setelah mencuci wajah. Dengan pemakaian rutin, jerawat bisa cepat kering tanpa meninggalkan bekas.

3. Clean & Clear

Brand ini telah lama dikenal sebagai spesialis skincare remaja. Salah satu produk unggulannya adalah Oil Control Film, kertas penyerap minyak yang efektif menyerap kelebihan minyak di wajah tanpa merusak riasan atau mengganggu kelembaban alami kulit.

Produk Clean & Clear juga sangat praktis dibawa ke sekolah atau kampus.

4. Viva

Viva dikenal luas sebagai produk lokal yang ramah di kantong dan ringan di kulit. Untuk remaja, beberapa produk favoritnya antara lain Viva Air Mawar sebagai toner, serta Viva Milk Cleanser untuk membersihkan wajah dari kotoran dan polusi.

Bagi remaja dengan masalah jerawat, Viva Face Tonic Green Tea bisa jadi solusi berkat kandungan anti-bakterinya yang lembut namun efektif.

5. Citra

Citra bukan hanya unggul di produk bodycare, tetapi juga menawarkan berbagai produk skincare wajah remaja.

Salah satu produk yang digemari adalah Facial Moisturizer Tone Up Cream dengan kandungan bengkoang dan pearly white essence.

Selain memberi efek cerah seketika, produk ini juga membantu menjaga kelembapan kulit remaja.

Remaja wajib lebih bijak dalam memilih produk skincare untuk remaja, mengingat kondisi kulit di usia ini cenderung lebih sensitif.

Menggunakan produk yang sesuai bukan hanya menjaga penampilan, tapi juga melindungi kesehatan kulit jangka panjang.

Pilihan produk dari Nivea, Wardah, Clean & Clear, Viva, dan Citra bisa menjadi langkah awal yang tepat untuk memulai rutinitas skincare sejak dini.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI