5 Inspirasi Desain Rumah Minimalis untuk Orang Introvert: Nyaman buat Isi Ulang Energi

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Senin, 09 Juni 2025 | 07:28 WIB
5 Inspirasi Desain Rumah Minimalis untuk Orang Introvert: Nyaman buat Isi Ulang Energi
Inspirasi desain rumah minimalis untuk introvert (Instagram)

4. Desain minimalis dan sederhana

Inspirasi desain rumah minimalis untuk introvert (Instagram)
Inspirasi desain rumah minimalis untuk introvert (Instagram)

Jika kamu tipe orang yang lebih suka hunian minimalis dan sederhana, inspirasi desain rumah yang satu ini bisa menjadi pilihan.

Tanpa adanya banyak jendela besar di bagian depan rumah, desain ini bisa memberikan privasi ekstra terhadap pandangan luar kebisingan.

Walaupun tampak tertutup ketika dilihat dari luar, desain rumah ini tetap fungsional di dalam. Desain rumah ini bisa diperhitungkan secara matang, dengan memanfaatkan lahan yang ada menjadi ruang-ruang tersusun yang efisien dengan pencahayaan serta ventilasi yang diatur sedemikian rupa.

5. Desain rumah dua lantai minimalis

Inspirasi desain rumah minimalis untuk introvert (Instagram)
Inspirasi desain rumah minimalis untuk introvert (Instagram)

Inspirasi desain rumah minimalis untuk introvert selanjutnya adalah desain rumah dua lantai yang tetap mengedepankan privasi dan kenyamanan penghuninya. Desain dua lantai ini memungkinkan pemiliknya untuk membagi beberapa ruangan berdasarkan kenyamanan dan kebutuhan.

Masih sama seperti desain sebelumnya, gerbang bagian depan juga dibuat kokoh dan bold untuk membatasi hunian dari lingkungan luar sehingga mampu menjamin keamanan serta privasi pemiliknya.

Kontributor : Rizky Melinda

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI