5 Rekomendasi Foundation Mengandung SPF: Wajah Jadi Halus, Tak Khawatir Gosong

Husna Rahmayunita Suara.Com
Senin, 09 Juni 2025 | 19:51 WIB
5 Rekomendasi Foundation Mengandung SPF: Wajah Jadi Halus, Tak Khawatir Gosong
Ilustrasi wanita memakai foundation. [Pexel/Thirdman]
  L’Oreal Paris Infallible 32H Matte Cover Foundation. [loreal-paris.co.id]
L’Oreal Paris Infallible 32H Matte Cover Foundation. [loreal-paris.co.id]

Foundation cair dari L'Oreal ini diklaim memiliki formula transferproof, waterproof, dan sweatproof. Dengan formula SPF 25, alas bedak ini melindungi kulit wajah dari sinar matahari.

Kandungan niacinamide di dalamnya membantu meratakan warna kulit wajah sekaligus menjaga kesehatan dari dalam. Tekstur ringan dengan hasil full coverage natural matte yang tahan lama hingga 32 jam.

Makeup dengan menggunakan L’Oreal Paris Infallible 32H Matte Cover Foundation tidak luntur meskipun tertutup masker sekalipun.

Sebelum digunakan, kocok kemasan lalu tuangkan ke tangan secukupnya. Setelah itu, aplikasikan ke wajah secara merata menggunakan jari, brush atau spons.

Harga: Rp160.900

4. Revlon ColorStay Longwear Make Up Liquid Foundation Combination Oily Skin 320

Revlon ColorStay Longwear Make Up Liquid Foundation Combination Oily Skin 320
Revlon ColorStay Longwear Make Up Liquid Foundation Combination Oily Skin 320

Foundation ini mengandung SPF 15 untuk melindungi kulit dari sinar UVA & UVB. Termasuk kosmetik breathable dan buildable coverage sehingga nyaman digunakan.

Kandungan vitamin E yang dimiliki juga membantu menutrisi dan melindungi kulit dari polutan. Bisa tahan hingga 24 jam dan efektif dipakai kulit berminyak karena diperkaya oil-absorbing formula.

Gunakan pada wajah yang bersih sebelum menggunakan bedak dengan spons atau jari tangan untuk mendapatkan hasil maksimal.

Baca Juga: 7 Rekomendasi Bedak untuk Anak Sekolah: Wajah Cerah, Aman Dipakai Mulai Rp12 Ribuan

Harga: Rp122.500

5. Shiseido Synchro Skin Self-Refreshing Foundation

Shiseido Synchro Skin Self-Refreshing Foundation.
Shiseido Synchro Skin Self-Refreshing Foundation.

Shiseido merilis foundation caur berkualitas yang dilengkapi SPF 30 untuk perlindungan dari sinar UV. Produk ini ini tahan air dan anti luntur dan disebut bisa bertahan selama 24 jam.

Setelah pemakaian, terasa segar di kulit wajah, bebas minyak dan dapat melembapkan sepanjang hari. Hasil akhir makeup tampak natural dengan Shiseido Synchro Skin Self-Refreshing Foundation

Harga: Rp600-800 ribuan

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI