Rahasia Liburan Anti Mainstream Terungkap! Kemenpar Luncurkan "Event By Indonesia", Apa Isinya?

Dinda Rachmawati Suara.Com
Jum'at, 18 Juli 2025 | 10:36 WIB
Rahasia Liburan Anti Mainstream Terungkap! Kemenpar Luncurkan "Event By Indonesia", Apa Isinya?
Rahasia Liburan Anti Mainstream Terungkap! Kemenpar Luncurkan "Event By Indonesia", Apa Isinya? (Instagram)

Harapannya, setiap event yang tercatat dalam platform ini bukan hanya menciptakan dampak ekonomi, tetapi juga sosial dan ekologis yang berkelanjutan bagi masyarakat setempat.

Melalui Event By Indonesia, wisatawan kini bisa mendapatkan referensi lengkap sebelum mengunjungi suatu acara. mulai dari tiket, akomodasi, rundown acara, line-up pengisi, hingga destinasi wisata sekitar lokasi. Platform ini menjadi solusi praktis dalam merancang perjalanan yang lebih terarah dan bermakna. 

Dengan pendekatan seperti ini, Kemenpar RI secara nyata menunjukkan komitmennya dalam mendorong pariwisata berbasis komunitas, budaya, dan lingkungan, sekaligus meningkatkan citra Indonesia sebagai negara destinasi yang kaya akan pengalaman, bukan hanya pemandangan.

Untuk kamu yang ingin tahu event seru selanjutnya, langsung ikuti akun mereka dan mulai rencanakan perjalananmu. Karena pariwisata masa kini bukan hanya soal tempat, tapi juga tentang momen dan pengalaman yang tak terlupakan.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI