5 Deker Lutut untuk Atasi Nyeri Sendi pada Lansia, Mulai dari Rp80 Ribuan

Minggu, 25 Januari 2026 | 14:40 WIB
5 Deker Lutut untuk Atasi Nyeri Sendi pada Lansia, Mulai dari Rp80 Ribuan
Ilustrasi Sakit Lutut (unplash/knee reformation)
Baca 10 detik
  • Deker lutut membantu sirkulasi oksigen lancar dan mengurangi rasa nyeri sendi.
  • Pilihan deker tersedia mulai harga 80 ribuan dengan teknologi kompresi canggih.
  • Produk ini cocok untuk pemulihan cedera maupun pendukung aktivitas fisik berat.

Suara.com - Nyeri lutut bisa terjadi seiring bertambahnya usia atau cedera ketika olahraga.

Jika nyeri lutut diabaikan, kondisi ini tak hanya menghambat aktivitas harian tetapi juga meningkatkan risiko cedera bila tempurung lutut tidak stabil.

Guna meminimalkan risiko tersebut, penggunaan deker lutut atau knee support sangat disarankan.

Deker lutut akan bekerja dengan memberikan kompresi yang meningkatkan aliran darah dan menjaga sendi tetap hangat.

Alhasil, sirkulasi oksigen lancar dan rasa nyeri berkurang.

Berikut ini, 5 rekomendasi deker lutut untuk mengurangi nyeri sendi di bagian lutut mulai dari Rp80 ribuan.

1. LPM Orthoflex Knee Support

LPM Orthoflex Knee Support (Shopee/LPM Official Store)
LPM Orthoflex Knee Support (Shopee/LPM Official Store)

LPM Orthoflex adalah deker lutut menggunakan teknologi NR-Ray yang mampu menyerap energi panas tubuh dan melepaskan sinar infra merah jauh.

Penggunaan deker lutut ini akan membantu memperlebar kapiler darah sehingga sirkulasi menjadi sangat lancar.

Baca Juga: 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Rp2 Jutaan yang Tampak Mewah

Dibuat dengan teknik rajut 3D dan kemampuan 4-way stretch, deker lutut ini memberikan kompresi yang pas tanpa membuat kulit iritasi.

Karena itu, penggunaan deker lutut ini bisa membantu beraktivitas harian sekaligus mempercepat proses penyembuhan.

  • Harga: Sekitar Rp294 ribuan.

2. Sensu Knee Protector

Sensu Knee Protector (Shopee/Sensu Therapy Official Store)
Sensu Knee Protector (Shopee/Sensu Therapy Official Store)

Jika Anda masih dalam masa pemulihan pasca-cedera atau radang sendi, Sensu Knee Protector adalah dekee lutut yang bisa menjadi pilihan tepat.

Deker lutut ini dilengkapi dengan traksi dinamis yang membantu meredakan tekanan langsung pada sendi lutut.

Bahannya juga sangat elastis dan mengikuti kontur lutut, bahkan saat lutut sedang mengalami bengkak.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI