Bounce Street Asia Bintaro Resmi Dibuka: Destinasi Wajib Keluarga Muda untuk Gaya Hidup Aktif

Dinda Rachmawati Suara.Com
Selasa, 27 Januari 2026 | 09:30 WIB
Bounce Street Asia Bintaro Resmi Dibuka: Destinasi Wajib Keluarga Muda untuk Gaya Hidup Aktif
Bounce Street Asia Bintaro Resmi Dibuka: Destinasi Wajib Keluarga Muda untuk Gaya Hidup Aktif (Dok. Istimewa)
Baca 10 detik
  • Bounce Street Asia membuka cabang Bintaro pada 24 Januari 2026 sebagai arena sportainment indoor terbesar di area tersebut.
  • Arena baru ini menawarkan lebih dari 20 area permainan interaktif, dirancang lebih luas dan menantang dari cabang sebelumnya.
  • Lokasi Bintaro dipilih karena relevan dengan komunitas keluarga muda aktif, mendukung gaya hidup sehat dan kebersamaan.

Lebih dari sekadar arena bermain, Bounce Street Asia Bintaro diposisikan sebagai ruang kebersamaan keluarga. Anak-anak dapat bergerak aktif, melatih motorik dan kepercayaan diri, sementara orang tua tetap dapat mengawasi dengan nyaman.

Konsep ini menjadikan Bounce Street Asia Bintaro sebagai alternatif destinasi keluarga yang tidak hanya menghibur, tetapi juga mendukung gaya hidup sehat.

Dengan hadirnya Bounce Street Asia Bintaro, masyarakat kawasan selatan Jakarta dan sekitarnya kini memiliki pilihan destinasi baru yang menggabungkan olahraga, hiburan, dan kebersamaan dalam satu ruang. 

Sebuah langkah nyata Bounce Street Asia untuk terus bergerak maju, berinovasi, dan mengajak masyarakat Indonesia menjalani gaya hidup aktif dengan cara yang menyenangkan.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI