Setara Institute Kecam Intimidasi FPI Pada Dokter Lovita

Adhitya Himawan Suara.Com
Sabtu, 27 Mei 2017 | 15:01 WIB
Setara Institute Kecam Intimidasi FPI Pada Dokter Lovita
Laskar FPI bergerak dari Universitas Al Azhar menuju Polda Metro Jaya untuk memberikan dukungannya kepada Rizieq Shihab yang diduga terlibat kasus makar [Suara.com/Adie Prasetyo]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Oleh sebab itu, Setara Institute mendesak agar kepolisian Polres Kota Solok dan dimanapun harus bersikap tegas terhadap kelompok-kelompok intoleran serta yang ingin selalu memaksakan kehendak. Selain itu agar korban yang terintimidasi diberikan rasa aman dan dilindungi hak asasinya.

"Sehubungan dengan modus kelompok-kelompok FPI dan kelompok intoleran lainnya mulai menebarkan tindakan intimidasi melalui media social, agar pihak terkait ditertibkan kontens rasisme, fitnah dan hoax," tutup Sudarto.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI