Kuliah Rebahan, UKT Tetap Jalan? Tagar Mendikbud Dicari Mahasiswa Bergema

Selasa, 02 Juni 2020 | 16:41 WIB
Kuliah Rebahan, UKT Tetap Jalan? Tagar Mendikbud Dicari Mahasiswa Bergema
Tagar #MendikbudDicariMahasiswa Trending di Twitter (Twitter)

Dalam suratnya, BEM SI menyoroti beberapa masalah pendidikan dari jenjang perguruan tinggi hingga pendidikan dasar dan menengah terkait pandemi virus corona Covid-19.

Mereka menuntut pembebasan atau relaksasi biaya kuliah, bantuan kuota internet dan logistik bagi mahasiswa yang terdampak pandemi, serta RUU Cipta Kerja dan Kebijakan Kampus Merdeka.

Selain itu, BEM SI juga menyoroti masalah guru honorer hingga Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB).

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI