Sakit, Perdana Menteri Jepang Akan Mundur?

Jum'at, 28 Agustus 2020 | 17:27 WIB
Sakit, Perdana Menteri Jepang Akan Mundur?
Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe. [AFP/Kazuhiro Nogi]

Abe, yang akan berusia 66 tahun bulan depan, sejauh ini pelit bicara soal kunjungannya ke rumah sakit Universitas Keio. Dia cuma bilang minggu ini ingin menjaga kesehatan dan melanjutkan pekerjaannya.

Dia belum menunjukkan apakah masalah kesehatannya baru-baru ini terkait dengan kondisi ususnya, yang telah menyerangnya sejak remaja.

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI