Pemkot Bandung Pastikan Pasokan Oksigen dalam Kondisi Aman

Jum'at, 09 Juli 2021 | 18:39 WIB
Pemkot Bandung Pastikan Pasokan Oksigen dalam Kondisi Aman
Disdagin Kota Bandung, Elly Wasliah. (Dok: Pemkot Bandung)

Ia minta, agar warga yang membutuhkan hanya membeli atau mengisi oksigen untuk kebutuhan 2-3 hari ke depan.

"Tak perlu menyimpan hingga untu seminggu. Meski persediaan aman, tetapi kita harus bijak juga memperhatikan orang lain yang juga membutuhkan," tuturnya.

Di Kota Bandung terdapat sejumlah agen aksigen. Warga yang membutuhkan bisa menghubungi atau datang langsung. Berikut ini sejumlah agen yang ada di Kota Bandung:

1. Ayu Indrajaya Gas, Jalan Pasir Salam No. 9, Ancol, Kec. Regol, (022) 42834398

2. WDH Gas Oksigen, Jalan Ciburuy No.15A, RW.06, Ciseureuh, Kec. Regol, 085294550409

3. CV. Sangkuriang Jalan Sudirman No. 631, Wr. Muncang, Kec. Bandung Kulon, (022) 6031397

4. Niaga Gas, Jalan Soekarno Hatta No. 49, Warung Muncang, Bandung Kulon, (022) 6036992

5. KMR Putra Oxygen, Jalan Cisaranten Kulon No 35, 022-7804869

6. Tasman Gases, Jalan Cipaera No 2, Desa Malabar, Kecamata Lengkong, 0227307626

Baca Juga: Pertambahan Kasus Covid-19 Tinggi, Pemkot Bandung Tambah Tempat Tidur di RS Rujukan

7. AD Gas oksigen, Jalan Sekepondok No.20, Padasuka, Kec. Cibeunying Kidul, 083822612886

8. Club Oksigen Jalan A.H. Nasution No. 98B, Sukamiskin, Kec. Arcamanik

9. Oxygold Jalan Rumah Sakit No. 24, Pakemitan, Cinambo

10. Oxygold 2, Jalan Venus Bar., Manjahlega, Kec. Rancasari,

11. Oxygold 5, Jalan Moch Toha no. 355 B - C Karasak, Kec. Astanaanyar

12. Oxygold 3, Jalan Sarimanah No.23, Sarijadi, Sukasari,

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI