Survei: Erick Thohir Kandidat Kuat dari Klaster Menteri untuk Pilpres

Selasa, 07 Desember 2021 | 18:01 WIB
Survei: Erick Thohir Kandidat Kuat dari Klaster Menteri untuk Pilpres
Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir resmi menjadi anggota kehormatan Barisan Ansor Serbaguna (Banser). [ANTARA/HO-Humas Kementerian BUMN]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pengamat Komunikasi Fatimah Ibtisam menilai konsekuensi dari pejabat dan tokoh penting memunculkan sejumlah pihak yang ingin menjatuhkan.

"Sebenarnya fitnah semacam ini bukan hal baru, kerap menimpa tokoh penting atau pemimpin. Jika diamati narasi hoaksnya pun mirip. Sehingga sebenarnya cukup mudah bagi masyarakat untuk menilai mana yang kritik dan yang mana serangan personal  berupa hoaks," ujarnya 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI