7 Jurusan Paling Dibutuhkan di Masa Depan Menyambut Revolusi Industri 4.0

Rifan Aditya Suara.Com
Selasa, 22 Maret 2022 | 09:37 WIB
7 Jurusan Paling Dibutuhkan di Masa Depan Menyambut Revolusi Industri 4.0
7 Jurusan Paling Dibutuhkan di Masa Depan untuk Menghadapi Revolusi Industri 4.0
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jurusan Ilmu Komputer menjadi salah satu jurusan Saintek yang tidak tergeser oleh perkembangan zaman. Justru Ilmu Komputer sangatlah dibutuhkan dalam menciptakan suatu perubahan yang besar terhadapa dunia.

Dengan masuk jurusan ini akan semakin memudahkan untuk menghadapi perubahan dunia yang membutuhkan  ilmu seputar komputer. Mahasiswa juga akan dibentuk menjadi seseorang yang memiliki wawasan global dan tanggap dalam menghadapi perubahan. 

7. Ilmu Ekonomi 

Tak hanya seputar teknologi saja, jurusan Ilmu Ekonomi juga menjadi jurusan paling dibutuhkan di masa depan. Juruasan ini mempelajari seputar strategi pengelolahan sumber daya yang keberadaannya terbatas terhadap permintaan yang tidak terbatas. Sehingga dengan begitu manusia dapat mencapai kejayaan. Kemampuan strategi pengelolaan sangatlah dibutuhkan dalam instansi pemerintahan dan juga swasta. 

Itulah tadi 7 jurusan paling dibutuhkan di masa depan. Sebelum masuk di perguruan tinggi pastikab kamu sudah mempelajari jurusan yang akan kamu pilih sebelumnya. Semoga menambah informasi!

Kontributor : Putri Ayu Nanda Sari

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI