Fakta Menarik ACT, Yayasan Aksi Cepat Tanggap yang Tengah Diperbincangkan

Rifan Aditya Suara.Com
Senin, 04 Juli 2022 | 16:31 WIB
Fakta Menarik ACT, Yayasan Aksi Cepat Tanggap yang Tengah Diperbincangkan
fakta menarik ACT (Facebook)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Namun, pada Januari 2022 lalu, Ahyudin diketahui memutuskan untuk hengkang dari lembaga kemanusiaan yang didirikan dan dipimpinnya selama 17 tahun itu.

Ahyudin memilih mundur setelah muncul tudingan bahwa dirinya menyalahgunakan fasilitas perusahaan dan menerima gaji terlalu besar. Saat ini, di laman resmi ACT, berikut adalah nama-nama orang yang tercatat sebagai pengurus ACT:

Dewan Pembina

- Ketua : N Imam Akbari

- Anggota : Bobby Herwibowo, Dr Amir Faishol Fath, Hariyana Hermain

Dewan Pengawas

- Ketua : H Sudarman

- Anggota : Sri Eddy Kuncoro

Pengurus

Baca Juga: Minta Polisi Usut Kasus Penggelapan Dana Umat, Legislator PKB: Jika Terbukti, Pimpinan ACT Harus Dipidana!

- Ketua : Ibnu Khajar

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI