3. Ilahin-nas
Artinya: sembahan manusia,
4. Min syarril-waswasil-khannas
Artinya: Dari kejahatan (bisikan) setan yang bersembunyi,
5. Allazi yuwaswisu fi sudurin-nas
Artinya: yang membisikkan (kejahatan) ke dalam dada manusia,
6. Minal-jinnati wan-nas
Artinya: Dari (golongan) jin dan manusia.
Keutamaan Surat An-Nas
Baca Juga: Heboh Video Viral Gus Samsudin Salah Kutip Ayat Al Quran, Publik: Makin Malu Aja Si Gus Dukun
Perlu diketahui bahwa surat An-Nas memiliki banyak keutamaan. Melansir dari berbagai sumber, adapun beberapa keutamaannya yakni sebagai berikut: