Kim Koen-hee adalah direktur utama perusahaan pameran seni Covana Content yang juga merupakan salah satu pendiri perusahaan tersebut. Dia terakhir menempuh pendidikan doktoral di Kookmin University.
Kim Koen-hee sendiri menikah dengan Presiden Yoon sejak 2012 lalu.