Meskipun Pancasila dijadikan sebagai dasar negara namun masih mengalami penyusunan hingga pada akhirnya dituangkan di dalam Piagam Jakarta pada tanggal 22 Juni 1945 oleh Panitia Sembilan.
Pancasila kemudian ditetapkan sebagai dasar negara dalam rumusan final pada 18 Agustus 1945. Proses tersebut dilakukan oleh Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI).
Demikian tadi jawaban terkait pertanyaan apakah 1 Juni 2023 libur. Seperti yang diketahui, 1 Juni adalah hari Lahir Pancasila dan ditetapkan sebagai tanggal merah libur nasional. Semoga bermanfaat!
Kontributor : Putri Ayu Nanda Sari