Siapa Itu Denny Indrayana? Sosok yang Kuliti Mega Skandal MK 'Mahkamah Keluarga'

Ruth Meliana Suara.Com
Selasa, 31 Oktober 2023 | 15:20 WIB
Siapa Itu Denny Indrayana? Sosok yang Kuliti Mega Skandal MK 'Mahkamah Keluarga'
Mantan Wakil Menteri Hukum dan HAM (Wamenkumham) Denny Indrayana. [ANTARA/Fathur Rochman]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Rekam Jejak Denny Indrayana

Pada tahun 2010, UGM tempat kuliahnya dulu mengukuhkannya sebagai Guru Besar Hukum Tata Negara.

Pada periode 2016-2019, Denny sempat menduduki jabatan sebagai profesor tamu di University of Melbourne. Pada periode ini juga, ia mendirikan Indrayana Centre for Government Constitution and Society (INTEGRITY) Law Firm. Disini, ia menjadi senior partner.

Sebelum ini, sosoknya sempat dikenal dekat dengan penguasa di era pemerintahan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).

Pada tahun 2008-2011, ia dipercaya untuk menjadi penasihat khusus Presiden SBY untuk bidang Hukum, Hak Asasi Manusia (HAM), dan antikorupsi.

Kemudian, ia juga dipercaya untuk menjadi Wakil Menteri Hukum dan HAM (Wamenkumham) pada tahun 2011-2014. Atas dedikasi yang ditunjukkan oleh Denny, ia akhirnya diberikan penghargaan Bintang Mahaputra Utama dari SBY pada tahun 2014.

Biodata Denny Indrayana

Nama Lengkap: DR. Denny Indrayana S.H, M.H

Alias: Denny

Baca Juga: Harga Beras Terus Naik, Jokowi Mulai Panik

Agama: Islam

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI