Pemkot Banjarbaru Redistribusikan 150 Lahan untuk Para Petani

Wali Kota Banjarbaru H M Aditya Mufti Ariffin SH MH meninjau dua lokasi penelitian lapang panitia pertimbangan landreform Kota Banjarbaru.

banjarbaruklik
Jumat, 7 Oktober 2022 | 17:29 WIB
Pemkot Banjarbaru Redistribusikan 150 Lahan untuk Para Petani
Sumber: banjarbaruklik

Banjarbaruklik – Wali Kota Banjarbaru H M Aditya Mufti Ariffin SH MH meninjau dua lokasi penelitian lapang panitia pertimbangan landreform Kota Banjarbaru. Lokasi berada di Kelurahan Palam dan di Kelurahan Bangkal.

Aditya berharap dengan redistribusi dan sertifikasi tanah untuk para petani ini, mampu mempertahankan lahan pertanian agar tidak mudah dialih fungsikan.

“Lahan tersebut akan segera disidangkan lalu di redistribusi kepada masyarakat,” ujarnya.

BERITA LAINNYA

TERKINI