Aksi Gengster Bersenjata Tajam di Tangerang Makin Buat Resah Masyarakat

Wilayah Tangerang sepertinya mulai tak aman bagi masyarakat, khususnya saat keluar malam hari. Ini lantaran teror gengster makin merajalela di wilayah Tangerang.

bantennews
Jumat, 30 September 2022 | 12:53 WIB
Aksi Gengster Bersenjata Tajam di Tangerang Makin Buat Resah Masyarakat
Sumber: bantennews

TANGERANG – Wilayah Tangerang sepertinya mulai tak aman bagi masyarakat, khususnya saat keluar malam hari. Ini lantaran teror gengster makin merajalela di wilayah Tangerang.

Masyarakat dibuat resah dengan beredarnya video pada Kamis (29/8/2022) puluhan gengster bersenjata tajam menyerang warga tak berdosa.

Menurut kabar para gengster ini berada di wilayah sekitar Parung Cise eng Jampang dan arah Bogor atau sekitar Kota Tangerang Selatan.

BERITA LAINNYA

TERKINI